15 Cara Top Up ShopeePay Lewat OVO Terbaru : Paling Mudah

Shopee merupakan aplikasi Toko Online yang banyak di gunakan di Tanah Air bersaing dengan nama-nama lain seperti Tokopedia, Bukalapak, Lazada, JDid, BLIBLI dan lainnya. Dengan upayanya untuk bisa bersaing dengan para rival membuat Shopee banyak memberikan hal menarik seperti Promo atau sekedar kemudahan berteransaksi.

Shopee sendiri memiliki pembayaran pribadinya dengan nama SHOPEEPAY sebuah pembayaran dengan sistem dompet digital yang praktis serta Modern. Dalam usahanya meningkatkan kualitas baik Shopee maupun Shopeepay mereka memberikan berbagai layanan yang menarik termasuk dengan kemudahan melakukan top up atau isi ulang saldo Shopeepay.

Kamu pengguna Shopeepay bisa melakukan top up dengan berbagai cara seperti menggunakan aplikasi perbankan. Banyak yang belum tau nih kalau sebenarnya kamu bisa menggunakan cara top up shopeepay lewat OVO dengan mudah dan praktis.

Meskipun OVO terhitung saingan Shopeepay namun pengguna OVO masih bisa kok melakukan Top UP saldo Shopeepay menggunakan OVO dengan mudah dan praktis. Kemudahan ini di harapkan membuat pengguna OVO dan Shopeepay menjadi bisa digunakan bersamaan.

Cara Top Up Shopeepay Lewat OVO

Cara Top Up ShopeePay Lewat OVO TerbaruKebanyakan dari kita pastinya menggunakan OVO sebagai salah satu aplikasi Dompet digital yang digunakan untuk digunakan di aplikasi Grab. Kita memiliki aplikasi dompet digital OVO juga biasanya untuk melakukan pembayaran di aplikasi Toko Online Tokopedia.

Isi Saldo ShopeePay Menggunakan OVO

Cara Top Up ShopeePay Lewat OVOJadi kamu pengguna OVO dan ShopeePay bisa saling berdampingan dengan menggunakan kedua aplikasi dompet digital tersebut. Untuk cara top up atau isi saldo sendiri memang menggunakan cara yang terbilang cukup berbeda dengan cara pada umumnya.

Dimana cara yang digunakan adalah sengan seolah menggunakan cara Transfer ke bank Mandiri pada akun OVO kamu. Cara ini dilakukan karena tidak ada cara tranfser secara langsung yang di tawarkan OVO.

Meskipun tidak secara langsung namun cara ini di jamin 100% bakalan masuk ke akun shopeepay kamu tanpa ada potongan. Untuk caranya simak ulasan PROJEKTINO.com selengkapnya menggenai Cara Top Up ShopeePay Lewat OVO yang benar.

  1. Buka Aplikasi Shopee kamu.
  2. Lanjutkan dengan pilih menu Saya.
  3. Setelah itu pilih menu ShopeePay.
  4. Lanjutkan dengan klik menu Top Up.
  5. Setelah itu masukan nominal Top Up yang di Inginkan.
  6. Setelah itu pilih metode pembayaran yakni Bank Mandiri.
  7. Lanjutkan dengan Salin NO VA atau Nomor Virtual Account bank Mandiri yang muncul.
  8. Lalu Buka aplikasi OVO.
  9. Untuk Selanjutnya pilih menu Transfer.
  10. Masukan Nominal yang di inginkan dan pastikan sama dengan yang di tulis di aplikasi ShopeePay tadi.
  11. Kemudian baru kamu pilih Rekening Bank dan pilih Bank Mandiri.
  12. Tinggal anda pastekan nomor virtual bank Mandiri kamu tadi yang didapatkan dari Shopee.
  13. Terakhir anda klik menu Transfer.
  14. Silahkan Cek Saldo ShopeePay kamu seharusnya sudah bertambah.
  15. Selesai.

Jika semua langkah sudah di lakukan sesuai petunjuk Projektino diatas maka seharusnya saldo kamu sudah bertambah. Jangan lupakan juga kamu bisa cek langsung pada aplikasi Shopee lalu menuju ke shopeePay untuk mengetahui saldo sudah masuk atau belum.

KESIMPULAN

Jika sudah melihat cara diatas maka sudah bisa di simpulkan bahwa cara tersebut sangatlah mudah dimana kamu bisa dengan mudah mempraktekan cara tersebut di ponsel kamu. Pastikan juga cara-cara tersebut bisa kamu pahami dengan betul terutama pada masalah pengimputan nominal top up yang di inginkan di aplikasi shopee maupun pada aplikasi OVO.

Nah apabila masih ada pertanyaan seputar informasi Cara Top Up ShopeePay Lewat OVO silahkan simak halaman FAQ di bawah ini.

Apakah Bisa Isi Saldo ShopeePay Menggunakan Saldo OVO ?

Bisa dan sangat mudah, kamu bisa baca artikel Projektino menggenai Cara Top Up ShopeePay Lewat OVO karena sudah dibahas secara lengkap.

Berapa Biaya Isi Saldo ShopeePay dari OVO ?

Untuk saat ini isi saldo shopeepay dari OVO tidak dikenalakan biaya alias Gratis.

Bagaimana Jika Terkendala Saat Isi Saldo ShopeePay ?

Kamu bisa menghubungi Call Center Shopee 1500702.

Kenapa Isi Saldo ShopeePay Gagal ?

Mungkin kamu salah memasukan No Virtual Account, Salah Memasukan Nominial atau tidak sama, Saldo Tidak Mencukupi tau terjadi Eror

Demikian beberapa langkah mudah yang bisa Projektino sampaikan untuk kamu semoga bisa bermanfaat dan bisa di praktekan dengan mudah. Simak juga nih beberapa informasi menarik lainnya seperti Cara Top Up OVO Di Indomaret Pada Ulasan sebelumnya.