5 Cara Menyimpan Video Pinterest ke Galeri Android

Beberapa pengguna ponsel android pasti sudah tahu kalau di Pinterest terdapat banyak foto dan video yang menarik. Dimana untuk Cara Menyimpan Video Pinterest ke Galeri Android sendiri cukuplah mudah menggunakan beberapa langkah yang ada.

Di pinterest selain terdapat banyak gambar yang menarik, juga banyak tersedia video nya juga. Beberapa video yang ada di Pinterest memang sangat menarik untuk bisa kita miliki sebagai pilihan untuk pengguna android.

Pinterest sendiri merupakan layanan yang menyediakan berbagai konten media seperti Video dan juga gambar yang bisa di download secara gratis. Namun, beberapa pengguna pinterest sayangnya tidak bisa menggunakan aplikasi ini dengan benar.

Hal ini terbukti dengan banyaknya pengguna yang tidak bisa download konten yang di tawarkan pinterest tersebut. Padahal untuk download konten tersebut sudah di sediakan fitur kusus yang mempermudah pengguna ponsel android.

Sama halnya dengan, Download Foto di Pinterest kamu bisa menggunduh berbagai jenis file yang ada dengan mudah. Fitur yang di tawarkan juga membuat pengguna bisa menyimpan langsung Video ke galeri ponsel mereka.

Cara Menyimpan Video Pinterest ke Galeri Android

Cara Menyimpan Video Pinterest ke Galeri AndroidDengan sudah adanya fitur untuk bisa download video Pinterest membuat kamu tidak perlu menggunakan aplikasi pihak ketiga. Jadi kita bisa download secara langsung dan mudah berbagai video dan juga foto yang ada di Pinterest.

Untuk bisa menyimpan video yang ada di Pinterest sangatlah mudah dengan menggunakan fitur bawaan dari aplikasi Pinterest. Nah, berikut ini Projektino bakalan sampaikan beberapa Cara Menyimpan Video Pinterest ke Galeri Android terbaru.

1. Buka Pinterest

Pertama, silahkan buka aplikasi Pinterest yang sudah terinstal di smartphone androifd kamu. Jika belum memiliki aplikasi tersebut, maka silahkan download aplikasinya secara gratis di playstore.

2. Pilih Video

Cara Menyimpan Foto Dari Pinterest Android Ke Galeri

Selanjutnya kamu bisa memilih video mana yang hendak kamu download. Nantinya video tersebut tinggal di klik untuk bisa melanjutkan ke proses selanjutnya.

3. Klik Icon Tiga Titik

Cara Menyimpan Foto Dari Pinterest Ke Galeri

Setelah Video berhasil terbuka, kemudian klik icon tiga titik pada pojok kanan atas. Nantinya bakalan muncul beragam pilihan menu seperti Salin Tautan, Unduh Gambar, Sembunyikan Pin, dan Laporkan Pin.

4. Klik Unduh Gambar

Cara Download Gambar Pinterest di Hp

Nah untuk menyimpan Video dari Pinterest ke galeri, silahkan klik Unduh Gambar. Setelah itu Video akan didownload agar tersimpan di galeri ponsel android kamu.

5. Gambar Terdownload

Apabila nantinya video berhasil didownload maka akan muncul tulisan Video Diunduh. Setelah itu anda tinggal membuka video yang sudah berhasil di download tersebut.

KESIMPULAN

Seperti halnya cara diatas, kamu bisa menggunakan langkah-langkah tersebut untuk bisa mendownload video yang ada di Pinterest dengan mudah. Dimana semua cara diatas sama halnya dengan download gambar yang juga ada di pinterest.

Kamu bisa download berbagai jenis gambar dan juga Video yang ada di Pinterest dengan mudah menggunakan cara tersebut tanpa aplikasi pihak ketiga. Simak juga ulasan menggenai Kelebihan dan kekurangan Xiaomi Redmi 12C pada ulasan sebelumnya dari Projektino.